Pelatihan Marketing Online Gratis di Surabaya 2017

Di awal tahun 2017 Dinas Perindustrian dan Perdagangan Pemerintah Provinsi Jawa Timur menggelar pelatihan marketing online secara gratis di Surabaya 23-25 Februari 2017. Program dilaksanakan di awal tahun supaya para pelaku bisnis digital maupun non digital bisa memasarkan produknya secara offline dan online. Saya bersama Eddy Istiyan Zuhri dan Arif Asari di tunjuk sebagai narasumber …