Renungkanlah 9 Hal Ini Sebelum Kamu Memilih Pekerjaan

“Udah nggak usah pilih-pilih kerjaan! Daripada nganggur, mendingan langsung terima aja kesempatan kerja yang ada.” Apakah kamu pernah dinasehati orang dengan kata-kata seperti itu? Kalau pernah, kamu pasti akan kembali tertegun dan merenungkan nasehat tadi. Sebagai anak yang masih belum tau apa-apa tentang dunia kerja, kamu pasti akan merasa bingung untuk menentukan tempat kerja mana …