Perusahaan software raksasa dunia yaitu Microsoft mengeluarkan berbagai macam seri sistem operasi dengan berbasis windows. Seperti yang kita tau, dan bahkan mungkin diantara kita juga pernah menggunakan sistem operasi windows yang satu ini saat tahun 90an hingga pertengahan 2000an. Windows 98 resmi diluncurkan oleh Microsoft pada tahun 1998 yang tepatnya pada tanggal 25 Juni dan …
Continue reading “Sistem Operasi Windows 98, Salah Satu Produk Windows Paling Antik”